Cara Unlock Bootloader dan Install TWRP Andromax Q G36C1H (Rendang) / How To Unlock Bootloader And Install TWRP Andromax Q G36C1H (Rendang)
Sebelum Unlock Bootloader Device Anda, sebaiknya Anda harus tau sebab dan akibat yang dapat timbul ketika device sudah unlock bootloader.
Oleh karena itu harus ada alasan dan tujuan ketika Anda ingin melakukan Unlock Bootloader, karena biasanya hanya para developer atau pengembang yang melakukan unlock bootloader untuk memodifikasi device mereka.
Hal-hal yang dapat di lakukan apabila device sudah unlock bootloader, root, custom rom, memodifikasi build prop, atau tweaks terhadap device.
Sebelum Anda melakukan hal-hal yang saya terangkan disini sebaiknya Anda sudah mengerti dan paham atas dari tindakan Anda.
Saya akan memberikan cara untuk Unlock Bootloader dan memasang TWRP Recovery.
!!!DO WITH YOUR OWN RISK!!!
Cara Unlock Bootloader dan Install TWRP Andromax Q G36C1H (Rendang) / How To Unlock Bootloader And Install TWRP Andromax Q G36C1H (Rendang)
Sebelum Unlock Bootloader Device Anda, sebaiknya Anda harus tau sebab dan akibat yang dapat timbul ketika device sudah unlock bootloader.
Saya tidak bertanggung jawab atas segala kerusakan yang terjadi
Cara ini sudah saya uji dan berhasil
Tiap HH mungkin bisa berbeda hasil
Harap baca dan pahami syarat dan ketentuan berikut:
- Ketika unlock bootloader resiko Anda tanggung sendiri tidak ada orang lain yang bertanggung jawab atas tindakan Anda dan konsekuensi yang mungkin terjadi.
- Oleh karena itu saya tidak bertanggung jawab apabila devices bricked/rusak, garansi tidak valid, serangan jantung, atau perang dunia.
- Ketida device sudah unlock bootloader garansi sudah tidak berlaku.
- Hanya Anda yang bertanggung jawab atas hasil modifikasi yang Anda lakukan.
- Ketika unlock bootloader resiko Anda tanggung sendiri tidak ada orang lain yang bertanggung jawab atas tindakan Anda dan konsekuensi yang mungkin terjadi.
- Oleh karena itu saya tidak bertanggung jawab apabila devices bricked/rusak, garansi tidak valid, serangan jantung, atau perang dunia.
- Ketida device sudah unlock bootloader garansi sudah tidak berlaku.
- Hanya Anda yang bertanggung jawab atas hasil modifikasi yang Anda lakukan.
Tools yang diperlukan:
- [Official] Tool Windows adb-1.4.3 (Download) Source: http://idsly.bid/ynZIcZdP
- TWRP Andromax Q (Download)
- Qualcomm USB Drivers (Download)
Langkah-langkah:
- Install Tool Windows adb-1.4.3 (How To Install adb)
- Matikan Device, lalu tekan "Volume + (Atas) dan tombol Power" secara bersamaan sampai muncul mode Fastboot.
- Pasangkan USB dari device ke PC
- Jalankan adb dengan cara masuk ke Folder adb, tekan "Shift + Klik kanan" dan pilih "Open PowerShell window here"
- Lalu buka folder Twrp Andromax Q yang sudah Anda Extract dan klik "Kill CyanogenRecovery.bat"
Setelah Program terbuka, tekan tombol apa saja untuk melanjutkan.
Tunggu beberapa saat sampai muncul perintah tekan tombol apa saja untuk melanjutkan lagi.
Selanjutnya tekan tombol apa saja untuk melanjutkan, dan tunggu beberapa saat maka program akan close sendiri, dan tunggu sampai device restart otomatis masuk ke TWRP recovery.
dan Done selesai.
Untuk tutorial lebih lengkap dan jelas bisa Anda lihat di video youtube saya :
https://youtu.be/ItCHUb7oJ-A
https://youtu.be/ItCHUb7oJ-A
0 Comments
We welcome relevant and respectful comments. Irrelevant Comments, Comment Spam, Off-topic comments may be removed.
Please read our Comment Policy before commenting.